Saat Warga Tambora Bersuara, Tidak Hanya Disuarakan
Community Tambora of Citizen
Journalism | Komunitas Warga Tambora Poenya Berita | Komunitas Pewarta Tambora
Terbuka Bagi Siapapun Yang Ingin Bergabung sebagai kontributor Ataupun Sekedar
Membaca.
Description
Komunitas Pewarta Tambora merupakan
Komunitas Terbuka Bagi Siapapun Yang Ingin Bergabung sebagai kontributor
Ataupun Sekedar Membaca, minimal untuk penulis dapat memahami kaidah
jurnalis dan etika jurnalistik yang baik, dengan demikian kami telah
berkolaborasi dengan Persatuan Pewarta Warga Indonesia (PPWI) dan Management
GemaMedia Group
Jurnalisme warga (juga dikenal
sebagai ”publik”, ”partisipatif”, ”demokratis”, “gerilya” atau “jurnalisme
jalanan”) adalah konsep anggota “publik memainkan peran aktif dalam proses
pengumpulan, pelaporan, menganalisis dan menyebarkan berita dan informasi,
“Tujuan dari komunitas ini adalah untuk menyediakan berita independen, dapat
diandalkan, informasi yang akurat, luas dan relevan bahwa demokrasi
membutuhkan.”
Pada Jurnalisme warga tidak harus
dibingungkan dengan masyarakat jurnalistik atau jurnalisme warga, yang
dilakukan oleh jurnalis profesional, atau jurnalisme kolaboratif, yang
dilakukan oleh jurnalis profesional dan non-profesional yang bekerja
bersama-sama. Jurnalisme warga adalah bentuk khusus dari media warga serta user
generated content.
Setiap isi content (artikel, foto
dan Video) pada portal ini adalah milik sepenuhnya kontributor Komunitas
Pewarta Tambora dan bukan milik kami sebagai pengelolah portal.
Dan kami sebagai pengelolah portal
juga bekerja sama dengan beberapa Media Cetak dan Online yang tergabung Di PPWI
untuk lebih mengoptimalkan isi dari pemberitaan yang dimuat, serta melindungi
seluruh karya Teman-teman yang Bergabung menjadi kontributor pada portal ini.
Silakan bergabung (Klik Link KPT Registration), siapapun anda dapat
menjadi penulis berita dan dapat menjadi pewarta foto.
Dengan bergabung bersama Komunitas
Pewarta Tambora, anda dapat mengirim tulisan-tulisan berita dan foto-foto pada
dunia.